langitselatan
Beranda » 100 Jam Astronomi Bersama FOSCA

100 Jam Astronomi Bersama FOSCA

Akhirnya 100 Jam Astronomi berakhir dengan sukses. Lima hari berturut-turut FOSCA melakukan kegiatan 100 Jam Astronomi (100 Hours of Astronomy – IYA 2009 ) di wilayah Jakarta. FOSCA (Forum of Scientist Teenagers) di bantu dengan Himpunan Astronomi Amatir Jakarta telah melaksanakan kegiatan tersebut di Planetarium & Observatorium Jakarta pada tanggal 02-05 April 2009.

Kegiatan 100 Jam Astronomi yang diadakan FOSCA terdiri dari Pengamatan Umum, Workshop, Talkshow (pertemuan rutin HAAJ), Star Party, dan Sun Day diikuti sekitar 45 peserta yang mayoritas berasal dari kalangan pelajar tingkat menengah atas.

kredit foto: FOSCA

Avivah Yamani

Avivah Yamani

Tukang cerita astronomi keliling a.k.a komunikator astronomi yang dulu pernah sibuk menguji kestabilan planet-planet di bintang lain. Sehari-hari menuangkan kisah alam semesta lewat tulisan dan audio sambil bermain game dan sesekali menulis makalah ilmiah terkait astronomi & komunikasi sains.

Avivah juga bekerja sebagai Project Manager 365 Days Of Astronomy di Planetary Science Institute.

2 komentar

Tulis komentar dan diskusi di sini

Kanal LS

Toko LS
tanya LS

Paling Banyak Dicari

Kenampakan Bola Api di Langit Filipina
Fenomena Langit Bulan Januari 2026
Sejarah Planetarium dan Observatorium Jakarta
Planet Bumi, Si Kelereng Biru Rumah Kita
Komet Tsuchinshan–ATLAS, Kandidat Komet Terbaik Tahun 2024
Fenomena Langit 2026: Gerhana Matahari & Gerhana Bulan

Langanan LS